Anangcozz – GPmania, Vinales berhasil menjadi yang tercepat disesi FP1 pagi ini di Catalunya. Di belakangnya ada duo Yamaha Jorge Lorenzo dan Valentino Rossi.
Tito Rabat yang mengalami cedera selangka di Mugello kemarin, hari ini turun kembali ke lintasan meski di akhir sesi terjatuh lagi. Loris Baz absen dan digantikan tes rider Ducati Michelle Pirro.
Grip aspal yang rendah dan suhu lintasan yang mulai meningkat menjadi masalah bagi para pembalap. Oleh karena itu Michelin membawa kompon ban spesial di Catalunya ini.
Berikut ini hasil FP1 Catalunya, Spanyol 2016: