Anangcozz.com – Surabaya, Sebagai bentuk apresiasi terhadap gerakan milenial yang memiliki passion PT. Mitra Pinasthika Mulia (MPM) distributor sepeda motor dan suku cadang Honda wilayah Jatim dan NTT menggelar Genio Youth Fest. Acara ini sebagai wadah kreativitas generasi Eksis dan akan diselenggarakan pada tanggal 21 – 22 Desember 2019 di Atrium City Of Tomorrow Surabaya.