MPM Honda Jatim Berikan Bantuan Untuk Korban Banjir NTT

Assalamualaikum sobat anangcozz.com – PT. Mitra Pinasthika Mulia ( MPM Honda Jatim ) selaku distributor sepeda motor Honda wilayah Jatim dan NTT bersama jaringan dealer Honda wilayah NTT menyalurkan 1000 paket donasi untuk masyarakat korban banjir bandang di NTT dalam program MPM Berbagi.Donasi diwujudkan berupa bantuan beras, mi instan dan air mineral senilai total Ro. 200 juta di 7 wilayah NTT yakni Kupang, Sumba Timur ( Waingapu), Sumba Barat ( Wakabubak ), Larantuka, Lembata,. Alor, dan Rote. Bantuan didistribusikan secara langsung oleh perwakilan dealer Honda di masing – masing kota dan diserahkan kepada Pos – pos Komando Tanggap Bencana Pemerintah Provinsi maupun daerah atau Kepala Desa setempat (10-12 April 2021).Musibah banjir bandang yang terjadi di beberapa daerah NTT menggerakan hati karyawan MPM Honda Jatim untuk ikut memberikan donasi melalui MPMPeduli dengan menggalang dana di lingkungan perusahaan.

“Kami berharap donasi ini dapat bermanfaat dan meringankan beban para korban dalam membangun kembali kehidupan paska musibah banjir, tetap semangat untuk bangkit kembali dan berharap bencana ini cepat usai,” kata Suwito M Presiden Direktur MPM Honda Jatim.

Demikian sob bentuk kepedulian MPM Honda Jatim kepada para korban banjir bandang di NTT. Semoga bisa membantu meringankan beban hidup di lokasi bencana.

Published by

anangcozz

Newbie blogger, Asli Malang. Suka sekali dunia otomotif terutama roda dua, motoGP pokoknya all about motorcycle..monggo saling berbagi informasi dan persahabatan baik di dunia nyata. Jika ada kritik dan saran yang membangun, bisa digeber kepada saya di, Email: cozanang@gmail.com Terima kasih.

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Twitter picture

You are commenting using your Twitter account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.